Kamis, 15 Oktober 2009

Pesta Ultah Anak 3 Tahun

Untuk ulang tahun anak seusia ini, Anda dapat mengundang antara 8-10 anak dengan lama pesta kids birthday 1-1,5 jam. Pada usia ini, anak sudah lebih yakin pada dirinya dan lebih mantap dibanding tahun-tahun sebelumnya. "Anak-anak usia ini adalah penggembira. Keterampilan fisiknya lebih baik, kemampuan berbahasa serta berkomunikasinya lebih banyak. Ini membuat mereka bersikap positif dan lebih suka bergaul," tulis Charles dan Linda Kraus dalam bukunya, Charles The Clown's Guide To Chlidren's Parties.

Ia juga mulai tertarik bermain bersama anak lain meskipun melihat-lihat keadaan sekeliling masih menjadi minat utamanya. Ia lebih senang jika dapat mengungkapkan otonominya, sebab, sekarang ia lebih mampu mengendalikan tubuhnya dan mampu mandiri. Ia pun masih suka mainan-mainan yang membuat kotor seperti bermain tanah liat. Ia lebih berminat pada proses kegiatan ketimbang hasilnya. Rentang perhatiannya pendek tapi konsentrasinya mendalam. Jika dilakukan di dalam ruangan, perhatikan AC ruangan demi kenyamanan bersama teman-temannya. Kalau rusak silahkan pergi ke service AC atau membeli AC baru?.

kompas.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar